Rembuk Stunting Desa Harapan Jaya Kabupaten Pesawaran Berjalan Sukses

940 views

Pesawaran-Rembuk Stunting merupakan forum musyawarah yang dilakukan melalui diskusi terarah untuk mendapatkan komitmen desa dan menyepakati kegiatan-kegiatan yang akan diusulkan dalam RKP desa tahun berikutnya. Harapan ini disampaikan Kepala Desa Harapan Jaya SUSALIT COKRO AMINOTO.

Rembuk Stunting  Desa Harapan Jaya yang dihadiri oleh kepala desa, Camat. Pendamping Desa , pendamping lokal desa, kader KPM, kader balita, guru paud, bidan desa dan kadus, RT se – desa harapan jaya. hasil Rembuk Stunting desa harapan jaya 1.pendataan balita tentan  stanting
2.pencegahan stanting pada anak 3.pantau pertumbuhan dan perkembangan si kecil 4.konvergensi layanan ibu hamil ,anak (0-59 bulan ) 5 pendataan rekapitulasi jumlah yang tidak punya jamban@sopian

Author: 
    author

    Related Post