ARINAL-NUNIK Lepas Perserta Jalan Sehat

1365 views

SIDAKPOST.CO.ID – Pesisir Barat. Bakal Calon Gubernur Lampung Arinal Djunaidi-Nunik sapa warga Pesisir Barat, dan melepas ribuan peserta jalan sehat berhadiah. Arinal-Nunik tiba di Lapangan Kijang, Jukung, Pesisir Tengah, sekitar pukul 7.00, disambut yel yel lagu siapa yang punya, peserta Jalan Sehat, dipandu Mc dari atas Panggung.

“Selamat pagi, apa kabar, ” sapa Nunik, dihadapan warga Pesisir Barat.

Lalu disambunh, Arinal Djunaidi, yang mengatakan pagi ini untuk kedua kali dirinya di Pesisir Barat. pertama siraman Rohani, kara cerdas berpikir agamais, hari ini jalan sehat, agar badan sehat dan pikiran sehat. ” Terimakasih pada bu Nunik, isya allah kami menjadi salah satu calon Gubernur Lampung, ” kata Arinal, didampingi Wakil Bupati Pesisir Barat, Erlina, Ketua PKB, Ketua Golkar Bandarlampung.

“Saya kesini datang untuk menyapa dari dekat, agar dapat di kenal, bukan hanya di gambar. Kami adalah akan menjadi pelayan rakyat. Kami datang mengajak Dewi Persik, dan berbagai hadiah untuk warga Pesisir Barat,” kata Arinal.

Nunik menambahkan kehadiran hari ini adalah wujud mimpi dirinya ingin ke Pesisir Barat, “Saya Bupati Lampung Timur, masih singgel, dan akan maju mewakili perempuan, perempuan pilih perempuan, bungkus di Pilgub, untuk Lampung lebih baik, ” katanya.

Jalan sehat, adalah untuk kesehatan, tambah Nunik, “Warga Krui, harus sehat, dan diberkahi allah, sehat jasmani dan sehat kantong. Mohon doa restu, nyalon untuk kebaikan, ” kata Nunik.

Wakil Bupati Pesisir Barat, Erlina dalam bahasa Lampung Pesisir mengucapkan terimakasih kepada Arinal dengan sapaan pak Gubernur Lampung. “Mudah mudah silahturahmi ini menjadi baik,” katanya.

Arinal dan Nunik adalah kandidat yang akan maju Pilgub, “Jadi mudah mudahan tanda kemenangan nanti di 2018, di mulai dari dan demi Pesisir Barat, “kata Erlina, yang mibta warganya mendukung Arinal dan Nunik.

Sementara Riana Arinal, yang juga menyapa peserta jalan sehat, yang mengatakan dia adalah orang Krui, dan mengajak warga Krui untuk mendukung sang suami, agar perhatian lebih di Pesisir Barat, “Ayah saya orang Pasar Mulya, H Yusuf Aktifa. Matri suntik jaman Belanda, dukung suami yang gagah, bu Nunik yang cantik,” kata Riana, yang juga mengajak para ibu ibu untuk tetap sehat, demi rumah tangga yang baik, dan anak anak jauh dari Narkoba.

jalan sehat

Author: 
    author

    Related Post